Sabtu, 03 April 2010

Membuka file RAR archieves di UBUNTU

Jika di UBUNTU Anda tidak bisa membuka atau meng extract file rar Anda, maka langkah-langkah yang bisa Anda coba adalah sebagai berikut :

1. Buka Jendela Terminal

2. sudo apt-get install rar

3. sudo ln -fs /usr/bin/rar /usr/bin/unrar

4. Setelah itu Anda bisa langsung klik kanan pada file RAR dengan pilihan Open with “Archieve Manager” atau Extract Here

Diberdayakan oleh Blogger.

Categories

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More